Jumat Berkah, Propam Polres Metro Jakarta Utara Bagikan Nasi Box Untuk Warga
Jakarta Utara, Sie Propam Polres Metro Jakarta Utara menggelar kegiatan Jumat Berkah dengan membagikan puluhan nasi box kepada masyarakat sekitar, Jumat (12/9/2025). Kegiatan yang dipimpin langsung oleh Kasipropam Kompol I Gede Ngurah S, S.H., M.H., ini berlangsung di depan Mako