Tekab Reskrim Polsek Jatiuwung Tangkap Dua Pelaku Curanmor
Kota Tangerang, Tim Opsnal Polsek Jatiuwung berhasil meringkus dua Pelaku curanmor asal Lampung Timur pada hari Sabtu (11/10/2025) pukul 21:10wib. Penangkapan terhadap terduga dua (2) Pelaku Curanmor roda dua asal Lampung Timur ini, berkat adanya laporan informasi dari warga masyarakat