Upacara Kenaikan Pangkat Polda Metro Jaya, Kapolda: Amanah untuk Meningkatkan Pelayanan
Jakarta, Sebanyak 3.219 personel di jajaran Polda Metro Jaya melaksanakan Upacara Kenaikan Pangkat Reguler dan Pengabdian Periode 1 Januari 2026. Upacara tersebut dipimpin langsung oleh Asep Edi Suheri di Lapangan Presisi Ditlantas Polda Metro Jaya, Rabu (31/12/2025). Dari total 3.219